Terwujudnya siswa-siswi berprestasi, kompetitif dan berbudi pekerti Islami.
Indikator Visi
• Berprestasi di bidang keagamaan
• Terwujudnya lulusan yang berkualitas, dan berbudi pekerti yang luhur
• Memiliki praktek dan budaya pengamalan agama Islam
• Memiliki wawasan ilmu pengetahuan dan teknologi
• Mempraktekkan nilai budaya islami dalam kehidupan sehari-hari Terwujudnya budaya belajar sepanjang hayat
Misi Sekolah
1. Membudayakan pembelajaran aktif, kreatif, efektif, dan menyenangkan yang Islami.
2. Menumbuhkan rasa cinta terhadap Al-Qur’an dan Hadits Nabi
3. Disiplin waktu dan administrasi, Menanamkan Akhlakul Karimah
4. Mengembangkan motivasi dan rasa senang belajar
5. Menumbuhkan penghayatan dan pengamalan ajaran agama Islam Ahlussunnah Waljama’ah dalam setiap lingkup kegiatan madrasah
6. Membina siswa yang menguasai bahasa Internasional (bahasa Arab dan Inggris)
0 komentar:
Posting Komentar